Selasa, 28 Juni 2022

Review Drama Korea: MONSTROUS (2022)


Lagi-lagi saya merapat ke sebuah judul gara-gara Koo Gyo-hwan. Setelah sebelumnya nonton Kingdom: Ashin of the Northlalu gigit jari karena doi nongol seupritkali ini saya nonton drama pendek berjumlah 6 episode berjudul Monstrous, di mana Gyo-hwan menjadi pemeran utamanya. Drama ini rilisan TVING, sedangkan saya nontonnya di VIU dengan memanfaatkan konten gratis di bulan Juni 2022. Dirilis tanggal 29 April 2022 lalu, Monstrous ditulis salah satunya oleh penulis film Peninsula yang juga memasang Gyo-hwan sebagai pemerannya.

Minggu, 19 Juni 2022

The Roundup (2022): Simping Over Son Sukku


Meski tagline blog Movienovi adalah "it's still a personal view", tetep saya nggak sampai hati kalau menulis ulasan film The Roundup di sana. Kenapa? Karena alih-alih ngomongin filmnya, saya pasti bakal lebih banyak ngomongin Son Sukku. Hello, welcome to Son Sukku era!

 

Kamis, 16 Juni 2022

Coldhearted



"Mainnya bareng-bareng. Pinjemin mainan kamu ke Putra ya... Jangan pelit-pelit, nanti nggak ada yang mau temenan sama kamu loh." Pernah dengar nasehat orang dewasa ke anak-anak yang seperti ini? Orangtuamu ke cucunya, kakakmu ke anak-anaknya, atau mungkin kamu sendiri pernah melakukannya ke keponakan?

Senin, 13 Juni 2022

Plus Minus Nonton Drama Korea On Going


Kamu tim nonton on going atau nunggu tamat? Konteksnya drama Korea ya. Karena seperti kita tahu sekarang jamannya penonton internasional bisa langsung nonton episode terbaru sesaat setelah tayang resmi di TV negara asal via aplikasi streaming original atau... link haram. Kamu tim mana?

Minggu, 05 Juni 2022

Review Drama Korea MY LIBERATION NOTES (2022)


 

Setelah sebelumnya menulis betapa relatable-nya karakter Yeom Mi-jeong, hari ini saya mau nulis ulasan lengkap dari drama My Liberation Notes yang baru kelar hari Minggu, 29 Mei 2022 lalu. Dan karena saya suka banget sama drama JTBC ini, setidaknya saya mau nulis 2 postingan lagi yang masih terelasi dengan karya Park Hae-young yang juga menulis drama My Mister ini. Postingan kali ini pun kayaknya bakal panjang. Hihihi. Here we go!